Kamis, 18 Oktober 2012

KAPASITOR

I. Kapasitor.
   kapasitor (kondensator) adalah komponen listrik yang di gunakan untuk menyimpan muatan listrik. prinsip kapasitor merupakan dua keping sejajar yang diberi muatan listrik yang sama tetapi jenisnya berlawanan.
sedangkan bentuk kapasitor dapat berupa keping sejajar, bola sepusat, bentuk silindris atau tabung.
Beberapa kegunaan kapasitor dalam berbagai rangkaian antara lain sebagai berikut:
1. untuk memilih frekuensi pada radio penerima.
2. sebagai filter dalam catu daya (power suplly)
3. untuk menghindari terjadinya loncatan listrik pada rangkaian-rangkaian mengandung kumpuran jika secara tiba-tiba arus listrik diputuskan.
4. sebagai penyimpan energi listrik atau muatan listrik pada rangkaian penyala elektronik.
5. macam-macam kapasitor terjadi dari berbagai bentuk, ukuran dan jenis sesuai dengan penggunaannya dalam praktik di antaranya kapasitor kertas, kapasitor elektrolit (elco), dan kapasitor variable (varco).
Isolator pemisah pada kapasitor disebut bahan dielektrik.
1. macam-macam kapasitor
    Badasar bahan dielektrik yang digunakan, terdapat beberapa macam kapasitas, yaitu kapasitor, mika, kapasitor kertas, kapasitor keramik, kapasitor elektrolit, kapasitor udara, dan lain-lain.
2.kapasitas kapasitor.
   kemampuan kapasitor menyimpan muatan dinyatakan dengan besaran kapasitansi (c) dengan satuan farad (f). kapasitansi (kapasitas) kapasitor adalah besarnya muatan listrik yang dapat di simpan persatuan beda potensial antara bidang-bidangnya atau perbandingan tetap antara muatan dari salah satu konduktornya terhadap beda potensial kedua konduktornya.
3. kapasitor keping sejajar.
    kapasitor yang biasa digunakan adalah kapasitor keping sejajar yang menggunakan dua keping konduktor sejajar. dalam kenyataannya, kepung ini dapat berupa lapisan-lapisan logam yang tipis, yang terpisah dan perisolasi  satu sama lain.
4. dielektrik
    dielektrik adalah bahan isolator yang digunakan sebagai penyekat dalam kapasitor.fungsi bahan ini adalah untuk menungkatkan kapasitansi sebuah kapasitor. setiap bahan dielektrik memiliki karakteristik tersendiri yang disebut konstanta dielektrik (k).
5. rangkaian kapasitor.
      beberapa kapasitor dapat disusun menjadi suatu rangkaian secara seri atau paralel.
a. rangkaian seri.
b. rangkaian kapasitor secara paralel.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar